• 26/09/2023
  • 76

Sertu Adi Babinsa Kedungdung Monitoring Kebersihan Ternak dan Kandang

Sertu Adi Babinsa Kedungdung Monitoring Kebersihan Ternak dan Kandang

Babinsa Koramil 0828/10 Kedungdung melaksanakan kegiatan inovatif dengan usaha berternak sapi milik bapak Samikun bertempat di desa Moktesareh asal kecamatan Kedungdung Kabupaten Sampang.

Sertu Adi menyampaikan dengan dilaksanakan Kegiatan ini dimaksudkan agar peternak sapi lebih bersemangat lagi dalam memelihara sapi dan ini juga salah satu bentuk perhatian Babinsa sehingga tercipta interaksi yang baik dan harmonis.

Melalui kegiatan ini, Babinsa juga mengajak para peternak sapi untuk tetap semangat dalam melaksanakan perawatan dan kebersihan lingkungan kandang sapi agar sapi terhindar dari penyakit PMK.tentunya dengan memberikan sumber makanan ternak sapi masih segar dan sehat yaitu dengan pakan rumput atau daun daunan dari jenis tertentu yang diambil dari kebun maupun ladang disekitar desa,” ujarnya

BACA JUGA :  Personil Kodim Sampang Laksanakan Pelatihan PBB, Tingkatkan Kedisiplinan Prajurit

Babinsa,berpesan kepada peternak sapi agar dapat selalu menjaga kebersihan diseputaran lingkungan dikarenakan kandang ternak tersebut masih dekat dengan area pemukiman warga, untuk itu harus dibersihkan setiap hari agar tidak menimbulkan bau yang dapat menganggu kenyamanan warga sekitar,” tutupnya

Bapak Samikun menyampaikan ucapan terima kasih kepada bapak Babinsa yang sudah singgah dan memotivasi kami ke depannya kami akan lebih semangat untuk menekuni peternakan ini.ujarnya.

BACA JUGA :  Wujudkan Harmoni di Desa Tambelangan, Babinsa Serka Miran Gelar Komsos

BACA JUGA

Babinsa Koptu Kurniawan Bersama Tim Kesehatan Lacak Kasus DBD dan Sebar Obat Abate di Desa Pamolaan

Babinsa Koptu Kurniawan Bersama Tim Kesehatan Lacak Kasus DBD…

Camplong, 12 Desember 2024 – Dalam upaya mengantisipasi dan…
Babinsa Sertu Supiani Monitoring Keamanan dan Kegiatan Warga di Pasar Tradisional Desa Labuhan

Babinsa Sertu Supiani Monitoring Keamanan dan Kegiatan Warga di…

Sreseh, 12 Desember 2024 – Dalam rangka menjaga keamanan…
Gotong Royong: Babinsa, Puskesmas, dan Warga Desa Rapa Laok Bersihkan Jalan Desa untuk Lingkungan Sehat

Gotong Royong: Babinsa, Puskesmas, dan Warga Desa Rapa Laok…

Omben, 12 Desember 2024 – Dalam rangka mendukung kebersihan…