• 01/08/2023
  • 80

Satgas TMMD ke-117 Kodim Sampang Satu Terselesaikan Pembangunan MCK Milik Marhamah

Satgas TMMD ke-117 Kodim Sampang Satu Terselesaikan Pembangunan MCK Milik Marhamah

Satgas TMMD ke -117 Kodim 0828/Sampang telah sukses bangun mandi cuci kakus (MCK) di lokasi TMMD, Desa Pasarenan Kecamatan Kedungdung Kabupaten Sampang Selasa (01/08/2023)

Ini merupakan salah satu sasaran fisik dari program TMMD ke 117 Kodim 0828/Sampang, Pekerjaan ini sudah masuk dalam tahap finishing atau tahap akhir yang berlokasi desa Pasarenan Kedungdung Sampang.

Proses pembangunan MCK ini sudah tahap peletakan batu pertama, hari ini sudah selesai dan menunggu penutupan TMMD Ke-117 Kodim 0828/Sampang untuk diserah terimakan kepada warga.

Warga Desa pasarenan Marhamah (60) mengatakan, sangat bersyukur akhirnya terbantu dengan adanya pembangunan MCK layak di kampungnya.

“Kami merasa bahagia sekali dan berterima kasih kepada tim Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-117 Kodim 0828/Sampang yang telah membantu kami dalam pembangunan MCK yang layak ini,”ungkapnya.

BACA JUGA :  Kedekatan Satgas Pra TMMD Kodim Sampang Dengan Warga Terlihat Akrab Dalam Komsos

BACA JUGA

Babinsa Koptu Kurniawan Bersama Tim Kesehatan Lacak Kasus DBD dan Sebar Obat Abate di Desa Pamolaan

Babinsa Koptu Kurniawan Bersama Tim Kesehatan Lacak Kasus DBD…

Camplong, 12 Desember 2024 – Dalam upaya mengantisipasi dan…
Babinsa Sertu Supiani Monitoring Keamanan dan Kegiatan Warga di Pasar Tradisional Desa Labuhan

Babinsa Sertu Supiani Monitoring Keamanan dan Kegiatan Warga di…

Sreseh, 12 Desember 2024 – Dalam rangka menjaga keamanan…
Gotong Royong: Babinsa, Puskesmas, dan Warga Desa Rapa Laok Bersihkan Jalan Desa untuk Lingkungan Sehat

Gotong Royong: Babinsa, Puskesmas, dan Warga Desa Rapa Laok…

Omben, 12 Desember 2024 – Dalam rangka mendukung kebersihan…