• 21/08/2023
  • 57

Serda Aris Babinsa 11 Bantu Warga Bersihkan Musholla di Desa Binaan

Serda Aris Babinsa 11 Bantu Warga Bersihkan Musholla di Desa Binaan

Masih di hari ini tak surutkan Babinsa Koramil 0828/11 Tambelangan Kodim 0828/Sampang, Serda Aris untuk melaksanakan Komsos serta membantu bersama masyarakat membersihkan musholla di Desa Bringin Kec. Tambelangan Kab. Sampang.

Dalam komsosnya, ”Serda Aris membicarakan tentang pentingnya kebersamaam marilah sama-sama kita menjaga stabilitas Dengan mengisi kegiatan-kegiatan positif, menambah ketaqwaan sehingga dapat meningkatkan pahala kita dalam menjalankan kegiatan sehari hari.

Pekerjaan kita sehari-hari yang mungkin mengeluarkan keringat dalam bekerja janganlah menjadi penghalang dalam menjalankan aktifitas warga kesabaran kita dalam menahan nafsu dan godaan menjadi tambahnya pahala kita dalam menjalankan pekerjaan “, Tambahnya.

Sebagai TNI yang dicintai oleh Rakyat wajib kiranya mengajak dan mengingatkan kepada masyarakat agar selalu berbuat baik lebih-lebih kita lebih rajin lagi dalam bekerja dan tak lupa agar selalu waspada akan bahaya kriminal pencurian, perampokan dan lain-lain yang mungkin bisa terjadi kapan saja selalu waspada “, Tutupnya.

BACA JUGA :  Kolaborasi Hebat: Babinsa Koramil Sampang, Perangkat Desa, dan Mahasiswi Bersihkan Jalan Desa

BACA JUGA

Babinsa Koramil Omben Galang Kebersamaan Lewat Komsos di Desa Pandan

Babinsa Koramil Omben Galang Kebersamaan Lewat Komsos di Desa…

Omben, 18 November 2024 – Sebagai upaya mempererat hubungan…
Babinsa Koramil Kedungdung dan Poktan ‘Panca Usaha’ Olah Lahan Swasembada Pangan

Babinsa Koramil Kedungdung dan Poktan ‘Panca Usaha’ Olah Lahan…

Kedungdung – Dalam upaya mendukung ketahanan pangan nasional, Babinsa…
Semangat Gotong Royong: Serka Dwi Babinsa Sreseh Dampingi Petani Desa Bangsah Persiapkan Lahan Padi

Semangat Gotong Royong: Serka Dwi Babinsa Sreseh Dampingi Petani…

Sreseh — Sebagai wujud nyata dukungan terhadap ketahanan pangan…