• 05/10/2023
  • 117

Bank BRI BO Sampang Beri Surprise Kodim 0828/Sampang Di HUT Ke-78 TNI

Bank BRI BO Sampang Beri Surprise Kodim 0828/Sampang Di HUT Ke-78 TNI

Jajaran rekan dari Bank BRI BO Sampang turut memeriahkan HUT ke-78 TNI. Bank BRI BO Sampang memberikan kejutan ke Kodim 0828/Sampang dengan membawa nasi tumpeng sebagai kado di HUT TNI ke 78 tahun 2023.

Rombongan dari BRI BO Sampang dipimpin Kepala Cabang Sampang Bpk Rahmat Salim secara Langsung mendatangi kantor Kodim 0828/Sampang dengan Membawa Nasi Tumpeng spesial.

Seusai menyerahkan nasi tumpeng, Kepala Cabang BRI BO Sampang menyampaikan ucapan selamat HUT TNI ke 78, Lebih Lanjut Kepala BRI BO Sampang Berharap TNI-BRI tetap solid dan menjadi sahabat abadi dalam menjaga bekerja sama dalam kegiatan di wilayah kab. Sampang.

BACA JUGA :  Komitmen Bersama: Babinsa, Polsek, dan Tokoh Masyarakat Banyuates Jaga Kondusifitas Wilayah

Sementara Itu Dandim 0828/Sampang Letkol Czi Suprobo Harjo Subroto S.E., M.Han menyambut hangat kedatangan rombongan dari BRI BO Sampang serta Dandim menyampaikan terima kasih atas Surprise/ kejutan yang diberikan Oleh Teman teman dari BRI.

BACA JUGA

Babinsa Koptu Kurniawan Bersama Tim Kesehatan Lacak Kasus DBD dan Sebar Obat Abate di Desa Pamolaan

Babinsa Koptu Kurniawan Bersama Tim Kesehatan Lacak Kasus DBD…

Camplong, 12 Desember 2024 – Dalam upaya mengantisipasi dan…
Babinsa Sertu Supiani Monitoring Keamanan dan Kegiatan Warga di Pasar Tradisional Desa Labuhan

Babinsa Sertu Supiani Monitoring Keamanan dan Kegiatan Warga di…

Sreseh, 12 Desember 2024 – Dalam rangka menjaga keamanan…
Gotong Royong: Babinsa, Puskesmas, dan Warga Desa Rapa Laok Bersihkan Jalan Desa untuk Lingkungan Sehat

Gotong Royong: Babinsa, Puskesmas, dan Warga Desa Rapa Laok…

Omben, 12 Desember 2024 – Dalam rangka mendukung kebersihan…