• 18/07/2023
  • 97

“Berasa Keluarga Sendiri” Satgas TMMD Kodim 0828 Sampang Makan Bareng Bersama Warga

Rasa kebersamaan TNI AD sebagai personil Satgas Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke – 117 Tahun 2023 Kodim 0828/Sampang tidak hanya saat melaksanakan kegiatan fisik saja.

Kapten Arah Eko P Selaku Perwira Kordinator sasaran rutilahu Kodim 0828/Sampang mengatakan, Makan bersama yang dilaksanakan di salah satu rumah warga yakni Bapak Rasmin selaku warga Desa Pasarenan, Kecamatan Kedungdung, Kabupaten Sampang Selasa, (18/7/2023).

Bahwa momen makan bersama dengan warga masyarakat dilokasi TMMD ini, sama seperti halnya makan bersama dengan keluarga sendiri.

“Dengan adanya kebersamaan inilah masyarakat dapat merasakan senang dan merasa TNI menjadi bagian dari keluarga, serta merasa mendapat kehormatan bisa makan bersama anggota Satgas TMMD, karena momen seperti ini jarang terjadi dan merupakan sebuah momen langka”, ujar Pak Eko Sementara itu, Bapak Rasmin beserta keluarga juga mengucapkan rasa terima kasih dan bersyukur rumahnya digunakan oleh prajurit Satgas TMMD 117 Kodim 0828/Sampang sebagai tempat tinggal, “Kami senang bapak-bapak TNI berkenan hati melaksanakan makan bersama di rumah saya yang penuh kesederhanaan ini”,ucapnya.

BACA JUGA :  Personel Koramil Robatal Terus Semangat Dalam Rehabilitasi Makoramil

BACA JUGA

Babinsa Koptu Kurniawan Bersama Tim Kesehatan Lacak Kasus DBD dan Sebar Obat Abate di Desa Pamolaan

Babinsa Koptu Kurniawan Bersama Tim Kesehatan Lacak Kasus DBD…

Camplong, 12 Desember 2024 – Dalam upaya mengantisipasi dan…
Babinsa Sertu Supiani Monitoring Keamanan dan Kegiatan Warga di Pasar Tradisional Desa Labuhan

Babinsa Sertu Supiani Monitoring Keamanan dan Kegiatan Warga di…

Sreseh, 12 Desember 2024 – Dalam rangka menjaga keamanan…
Gotong Royong: Babinsa, Puskesmas, dan Warga Desa Rapa Laok Bersihkan Jalan Desa untuk Lingkungan Sehat

Gotong Royong: Babinsa, Puskesmas, dan Warga Desa Rapa Laok…

Omben, 12 Desember 2024 – Dalam rangka mendukung kebersihan…